Buku aplikasi analisis multivariate dengan program spss IBM 26 terdiri dari delapan bab yang membahas mengenai Uji t-test, Anova, Manova, Multiple Regression, Non-Linear regression, Analysis Diskriminan dan Logistic Regression disarikan dari buku " Applied Mutivariate Techniques" yang ditulis oleh Sharma., S dengan modifikasi data terselesaikan lewat program SPSS.